Pada umumnya, wanita terbiasa berdandan maksimal untuk mencuri perhatian dan lebih menarik di mata pria. Namun berdasarkan sejumlah penelitian, ternyata pria justru cenderung lebih suka wanita tanpa make-up.
TimsofIndia menyebutkan, berdasarkan penelitian tarbaru pria lebih menyukai wanita yang tampil natural atau tanpa make-up sama sekali. Mereka lebih nyaman bersama wanita yang tampil natural.
Disebutkan, satu dari lima pria berharap pasangan mereka menggunakan make-up seminimal mungkin. Sedangkan satu dari 10 pria berharap pasangan mereka tampil tanpa make-up sama sekali.
Pria tidak suka pasangan mereka memakai bulu mata palsu atau menggunakan eyeliner terlalu tebal. Bagi pria, pasangan dengan dandanan menor seperi itu akan membat feeling mereka jadi hilang.
Sedangkan Bolsky menyebutkan, pria akan kehilangan keindahan mata asli wanita bila menggunakan eyeliner atau bahan make-up lainnya. Sehingga mereka lebih suka dengan keseluruhan penampilan alami wanita.
Karena jika wanita mulai menggunakan make-up secara berlebihan, pria menilai bahwa kecantikan yang ditampilkan wanita cenderung palsu. Kepalsuan sama sekali tidak diharapkan para pria.
Tapi di lain sisi, wanita tetap merasa lebih percaya diri bila tampil dengan menggunakan make-up, karena mereka bisa memberikan rasa percaya diri dan menyenangkan hati pasangan mereka.
So gilrs, apakah kalian senang menggunakan make-up tebal?
© 2012 Google - Kamus Pria